Sabtu, 01 Desember 2012

MSKPOI


PNEUMATIK

   Pneumatik berasal dari kata yunani , pneumatik adalah ilmu yang berkaitan dengan gerakan maupun kondisi yang berkaitan dengan udara . perangkat peneumatik bekerjaa dengan memanfaatkan udara yang di manpatkan akan distribusikan kepada sistem yang ada sehingga kapasitas sistem terpenuhi . untuk memenuhi kebutuhan udara yang dimampatkan kita memerlukan compressor (pembangkit udara bertekanan)

MSCADA


SCADA

SCADA adalah sistem pengawasan ayau kendali , scada singkatan dari ( supervisory control and data acqusition )

MSKBRU


RELAY

 Relay adalah komponen yang dapat mengimplementasikan logika switching. Dalam dunia elektronika , relay dikenal sebagai komponen yang dapat mengimplementasikan logika switching. sebelum tahun 70an , relay merupakan "otak"dari rangkaian pengendali . setelah itu muncul PLC yang dimulai menggantikan posisi relay elektromaknetis ini didefenisikan sebagai berikut ,
* Alat yang menggunakan gaya elektromaknetik untuk menutup (atau membuka kontak saklar) * saklar yang digerakkan (secara mekanis) oleh daya/energi listrik secara umum , relay digunakan untuk memenuhi fungsi-fungsi sebagai


MSM



MICROPROSSOR


 Microprosesor Adalah sebuah central processing unit (CPU) elektronik komputer yang terbuat dari transistor mini dan sirkuit lainnya di atas sebuah sirkuit terintegrasi semi komduktor. sebelum berkembangnya microprossesor , CPU elektronik terbuat dari sirkuit terintegrasi TTL terpisah; sebelumnya, transistor individual; sebelumnya lagi, dari tabung vakum.

MULOK


CARA MEMASANG INSTALASI LISTRIK

Kita mulai cara memasang instalasi listrik dengan mengambil contoh instalasi pasang dalam dengan denah dan rencana peletakan komponen instalasi listrik seperti gambar dibawah ini

MSKE


Pengertian Magnetic Contactor 

 



             





MSST


PENGERTIAN SENSOR DAN MACAM-MACAM SENSOR

1) Pengertian sensor
Sensor adalah jenis tranduser yang digunakan untuk mengubah besaran mekanis, magnetis, panas, sinar, dan kimia menjadi tegangan dan arus listrik.

Jumat, 30 November 2012

PLC


PLC

PLC merupakan sistem yang dapat memanipulasi , mengeksekusi dan auat monitor keadaan proses pada laju yang amat cepat , dengan dasar data yang bisa di program dalam sistem berbasis microprosesor internal PLC menerima masukan dan penghasilan keluaran sinyal listrik yang dikendalikan suatu sistem .

Rabu, 21 November 2012

sekapur sirih




assalammualaikum.wr.wb saya siswa SMKN3 tanjungpinang jurusan teknik otomasi industri (TOI)
Dengan nama allah, tuhan pengasih dan penyayang. segala puji tuhan rahmat dan salam untuk nabi Muhammad.Saw . rasul pilihan sukur alhamdulillah saya panjatkan kehadiratnya ,karena dengan rahmatnya saya dapat membangun blog ini.dengan adanya blog ini kita dapat bertegur sapa di dunia maya

saya rasa inilah yang dapat saya posting untuk kata penghantar blog saya . atas kunjungannya saya ucapkan terima kasih dan wassalammualaikum.wr.wb